Bidang Kemahasiswaan Universitas Gunadarma - Universitas ...

Skip to content Bidang Kemahasiswaan Universitas Gunadarma

Universitas Gunadarma

PENGUMUMAN MAHASISWA BERPRESTASI DI BIDANG AKADEMIK UNIVERSITAS GUNADARMA SEMESTER GANJIL (PTA) 2023/2024

PENGUMUMANNo : 020/PU/WRIII/UG/XI/2024Tentang:MAHASISWA BERPRESTASI DI BIDANG AKADEMIK UNIVERSITAS GUNADARMASEMESTER GANJIL (PTA) 2023/2024 Dengan ini diumumkan bahwa mahasiswa yang namanya tercantum dalam Lampiran Pengumuman ini dinyatakan  sebagai CALON mahasiswa berprestasi dibidang akademik semester ganjil (PTA) Tahun Ajaran 2023/2024 (Lampiran ). Kami ucapkan SELAMAT kepada yang terpilih. Calon mahasiswa berprestasi terpilih adalah mahasiswa memperoleh nilai (IPK) tertinggi …

Read More

Bantuan Sosial Beasiswa Pendidikan Mahasiswa Afirmasi Berprestasi (BIDIKMANIS) Kota Depok

Pengumuman No:19/PU/WRIII/UG/X/2024 Tentang: Bantuan Sosial Beasiswa Pendidikan Mahasiswa Afirmasi Berprestasi (BIDIKMANIS) Kota Depok Bantuan Sosial Beasiswa Pendidikan Mahasiswa Afirmasi Berprestasi (BIDIKMANIS) dari Kota Depok melalui Dinas Sosial Kota Depok merupakan bantuan dari pemerintah daerah dalam bentuk non tunai kepada mahasiswa yang berasal dari keluarga miskin dan rentan miskin dengan kriteria yang telah di tetapkan. Universitas…

Read More

KETENTUAN BERPAKAIAN DAN KARTU IDENTITAS PESERTA PKKMB 2024 – TINGKAT FAKULTAS/DIREKTORAT

PENGUMUMAN NO. 02/PU/PKKMB-24/UG/IX/2024TENTANG KETENTUAN BERPAKAIAN DAN KARTU IDENTITAS PESERTA PKKMB 2024 – TINGKAT FAKULTAS/DIREKTORAT Setiap peserta PKKMB 2024 Tingkat Fakultas/Direktorat harus mengenakan pakaian dan kartu identitas yang ditetapkan di bawah ini. Peserta perempuan wajib mengenakan: Peserta laki-laki wajib mengenakan: Aturan mengenai Kartu Identitas Peserta PKKMB 2024 – Tingkat Fakultas/Direktorat: Depok, 11 September 2024Wakil Rektor Bidang…

Read More

Beasiswa Pemerintah Kota Bekasi bagi Mahasiswa Tidak Mampu

PENGUMUMANNO: 18/PU/WRIII/UG/IX/2024TENTANG BEASISWA PEMERINTAH KOTA BEKASI BAGI MAHASISWA TIDAK MAMPU Sehubungan adanya Pemberian Beasiswa Pemerintah kota Bekasi bagi mahasiswa tidak mampu di Kota Bekasi, maka diberikan kesempatan kepada mahasiswa Universitas Gunadarma untuk mengajukan Beasiswa tersebut. Berikut hal yang perlu diperhatikan bagi mahasiswa yang akan mengajukan. A. Persyaratan Umum B. Berkas persyaratan yang dikumpulkan Seluruh berkas…

Read More

TATA TERTIB PESERTA PKKMB 2024 – TINGKAT FAKULTAS/DIREKTORAT

PENGUMUMANNo. 01/PU/PKKMB-24/UG/IX/2024TENTANGTATA TERTIB PESERTA PKKMB 2024 – TINGKAT FAKULTAS/DIREKTORAT 1. Peserta adalah mahasiswa baru Universitas Gunadarma yang telah melakukan Daftar Ulang dan sudah mengikuti kegiatan PKKMB 2024 Tingkat Universitas. 2. Peserta wajib mengikuti acara pada kegiatan PKKMB 2024 Tingkat Fakultas/Direktorat sesuai dengan jadwal yang ditetapkan untuk setiap fakultas/direktorat 3. Peserta harus datang di lokasi 30…

Read More

UNIVERSITAS GUNADARMA MERAIH PRESTASI GEMILANG PADA PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA AWARD (PKM AWARD) TAHUN 2024

(Dokumentasi Pribadi: Wakil Rektor III Universitas Gunadarma Menerima Penghargaan Bersama Para Pimpinan Perguruan Tinggi, 2024) Program Kreativitas Mahasiswa atau yang lebih dikenal dengan PKM merupakan salah satu wujud implementasi Tridharma Perguruan Tinggi yang diluncurkan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi yang pada tahun 2024 di bawah pengelolaan Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan (Belmawa) merupakan…

Read More

PENGUMUMAN BEASISWA YBJ 2024/2025 REKRUTMEN BARU – UNIVERSITAS GUNADARMA

PENGUMUMANNo.: 017/PU/WRIII/UG/VII/2024Tentang:Rekrutmen Baru Beasiswa Berprestasi Yayasan Beasiswa Jakarta (YBJ)Tingkat Perguruan Tinggi Tahun Akademik 2024/2025 Pemerintah Daerah Provinsi DKI Jakarta melalui Yayasan Beasiswa Jakarta pada Dinas DIKMENTI tahun 2024 memprogramkan beasiswa Dana Pembinaan Mahasiswa Berprestasi Tetapi Secara Ekonomi Kurang Mampu.Mahasiswa Universitas Gunadarma yang memenuhi persyaratan dapat mengajukan diri menjadi calon beswan yang mengikuti program Beasiswa YBJ dengan…

Read More

Pengumuman Perpanjangan Pendaftaran KIP-Kuliah 2024 Universitas Gunadarma

P E N G U M U M A NNo.  016/PU/WRIII/UG/VII/2024Tentang Perpanjangan Pendaftaran KIP-Kuliah Universitas Gunadarma Sehubungan dengan permasalahan teknis yang terjadi pada Pusat Data Nasional Sementara 2 (PDNS2) yang berdampak pada sistem layanan Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP Kuliah), kami informasikan bahwa pendaftaran KIP-Kuliah di Universitas Gunadarma diperpanjang sampai dengan tanggal 6 Agustus 2024. Berdasarkan…

Read More

Pengumuman KIP-Kuliah Universitas Gunadarma 2024

P E N G U M U M A N No. 15/PU/WRIII/UG/VI/2024 Tentang Kartu Indonesia Pintar Kuliah-KIP Kuliah Universitas Gunadarma Tahun 2024 Bagi Siswa SMA/SMK/Madrasah/PKBM atau sederajat, lulusan Tahun Ajaran 2022, 2023 dan 2024 yang berminat mendaftar sebagai mahasiswa Universitas Gunadarma melalui program KIP-Kuliah Tahun 2024 agar memperhatikan informasi berikut : Demikian pemberitahuan ini disampaikan.…

Read More

Pengumuman Hasil Seleksi Mahasiswa Universitas Gunadarma untuk PEKSIMIDA Provinsi DKI Jakarta Tahun 2024

PENGUMUMANNO. 014/PU/WRIII/UG/V/2024TENTANGPengumuman Hasil Seleksi Mahasiswa Universitas Gunadarma untuk PEKSIMIDA Provinsi DKI Jakarta Tahun 2024 Sebagai persiapan untuk berpartisipasi pada Pekan Seni Mahasiswa Daerah (PEKSIMIDA) Provinsi DKI Jakarta Tahun 2024, dan sebagai upaya pengembangan bakat dan kreativitas mahasiswa di bidang seni, Universitas Gunadarma mengadakan seleksi peserta yang akan diutus sebagai delegasi. Hasil seleksi dapat dilihat pada…

Read More

Navigasi pos

Pos-pos lama

Sosial Media

  • Instagram
  • Twitter
  • Facebook

Pencarian

Arsip Berdasarkan Ketegori

  • Beasiswa (30)
  • Berita (472)
    • Beasiswa (56)
    • PANSEL PPKS (2)
    • Prestasi Ilmiah (27)
    • Prestasi Olahraga (26)
  • Bidikmisi (2)
  • Internasional (4)
  • Kegiatan (54)
  • Lomba (78)
  • Seminar (4)

Pedoman PKM

Download Pedoman PKM 2020

Pengurusan Surat Keterangan Tidak Sedang Menerima Beasiswa

LAYANAN DARING PENGAJUAN SURAT KETERANGAN TIDAK SEDANG MENERIMA BEASISWA (SKTSMB) Pengurusan Surat Keterangan Tidak Sedang Menerima Beasiswa dilakukan dengan memperhatikan hal-hal berikut: Syarat Pemohon Terdaftar aktif sebagai mahasiswa pada semester yang berjalan. Tidak sedang menerima beasiswa dari instansi manapun. Mengisi Formulir Beasiswa (download di sini). Berkas yang Dikumpulkan Formulir Beasiswa (dari Kemahasiswaan UG) yang telah diisi…

Instagram Bidang Kemahasiswaan

[instagram-feed imageres=full]

Ikuti saya di Twitter

Kicauan Saya

Từ khóa » Dân Ug